Pages

Buah-Buahan dalam Islam dengan Khasiat Ajaib

Sunday, 5 July 2015

Buah-Buahan dalam Islam dengan Khasiat Ajaib. Ada begitu banyak jenis buah-buahan yang kita kenal selama ini. mulai dari buah-buahan dengan bentuknya yang mungil hingga buah-buahan dengan ukuran yang jumbo. Buah-buahan banyak mengandung vitamin serta kandungan zat lain yang baik bagi kesehatan tubuh. Banyak manfaat yang bisa kita dapatkan dari konsumsi buah.

Jika selama ini kita hanya familiar dengan buah-buahan yang sering kita konsumsi tiap hari seperti mangga, jeruk, apel pir, alpukat, semangka, melon dll. Ternyata ada beberapa buah yang memiliki keistimewaan dalam islam dengan khasiat yang ajaib yang disebutkan dalam kita alquran.

Buah apa sajakah yang yang termasuk buah-buahan yang memiliki khasiat ajaib dalam islam? Mari kita bahas satu demi satu buah-buahan istimewa tersebut.

1. Zaitun

Buah istimewa yang pertama adalah zaitun. Dalam al quran buah zaitun di sebutkan dalam beberapa surat seperti surah An-Nur ayat 35, surah Al-An’am ayat 99, surah Al-Ahzab ayat 21. Buah zaitun memupnyai banyak kandungan yang berkhasiat seperti zat besi, serat, vitamin, kalsium, fosfor, magnesium, beta karoten, dan juga protein. Beberapa khasiat dari buah zaitun antara lain :

a. Kandungan zat linoleic acid yang terdapat dalam buah zaitun Dapat melembabkan kulit wajah.

b. Membantu untuk menyuburkan rambut

Baca juga : manfaat dan khasiat minyak kelapa

c. Mencegah dan menghilangkan jerawat

d. Mencegah terkena penyakit jantung

e. Mencegah terkena resiko kanker serta mencegah terkena tumor

f. Membantu meredakan rasa nyeri pada sendi dan mengobati berbagai penyakit tulang seperti salah satunya adalah osteoporosis

g. Menurunkan kadar gula dalam darah, sehingga dapat mencegah terkena sakit diabetes,.

h. Mencegah pikun

i. Mencegah terkena anemia dengan kandungan zat besinya

j. Mencegah terkena gangguan pencernaan serta Memperlancar saluran pencernaan

k. Menjaga kesehatan mata dan meningkatkan daya penglihatan.

2. Pisang

Buah istimewwa yang kedua adalah buah pisang. Buah pisang salah satu buah yang sangat mudah di jumpai di indonesia. Dalam al quran buah pisang disebutkan dalam surat Al-Waqiah ayat 27 hingga 29, yang berarti “Dan golongan kanan, Alangkah bahagianya golongan kanan itu. Berada di antara pohon bidara yang tak berduri, dan pohon pisang yang bersusun-susun (buahnya)”

Beberapa khasiat ajaib dari buah pisang antara lain :

a. Manfaat yang pertama adalah mencegah terkena gangguan dan penyakit jantung serta pembuluh darah

b. Sebagai obat pada beberapa gangguan pencernaan

c. Mengobati penyakit hipokalimea

d. Membantu menurunkan kadar gula dalam darah sehingga sangat baik untuk mengobati dan mencegah terkena penyakit diabetes.

e. Membantu dalam mengurangi rasa mual

f. Dapat mencegah depresi serta mebantu mengobati susah tidur.

Baca juga : manfaat pisang ambon.

Baca selanjutnya buah dalam islam dengan khasiat ajaib klik disini.

No comments: